Informasi Lengkap Seputar Wisata Pantai Selatan Jawa Barat

Transportasi menuju pantai Pangandaran

by ani suryani , at 11.18 , has 0 komentar
Transportasi menuju pantai Pangandaran
untuk masalah rute perjalanaan menuju ke panganaran anda bisa menggunakan jaalur darat maupun jaalur udara
Jalur Darat: 
Ø  Jakarta -  Pangandaran dengan jaraak tempuh kurang lebih 355 km-an,anda bisa langsung  naik bus Kp. Rambutan-Pangandaran, setelah sampai di terminal pangandaran anda bisa naik ojeg motor maupun jalan kaki karena dari terminal ke pantai kurang lebih 300 m atau menggunakan becak
Ø  Bandung – Pangandaran dengan jarak kurang lebih 236 km, anda bisa naik bus translet jurusnBandung-Tasikmalaya-Banjar-Pengandaran, anda bisa naik dari Terminal Caheum atau tegallega. Bus yang beroprasi jalur ini adalah bus  BUDIMAN, ada banyak pilihan AC dan Non-AC.
Ø  Yogyakarta  Pangandaran dengan jarak kurang lebih 385 km,  bisa naik bus traslitan jurusan Yogyakarta-Cilacap-Kalipucang-Pangandaran
Ø  Bagi  wisatawan yang memiliki kendaraan pribadi, gunakan jalur yang sama,dan
Ø  Jika anda ga mau pusing , Anda juga dapat menggunakan jasa Tour & travel untuk berwisata ke Pangandaran
Jalur Udara 
bagi anda yang suka pusing naik kendaraan darat alangkah baiknya jika anda mencoba menggunakan pesawat, namanya susi Berikut ini adalah harga untuk perjalanan ke Pangandaran menggunakan Susi Air:
Jakarta - Pangandaran – Jakarta/ Bandara Halim Perdanakusuma-nusawiru: 7 penerbangan/minggu
Jakarta - Pangandaran    :    10:30 - 11:30 (setiap hari)
Pangandaran - Jakarta    :    13:30 - 14:30 (setiap hari)
Lama penerbangan          :     1 hour
Harga tiket                        :     Rp 520,000
Cargo                                :     Rp 10,000/kg
Penerbangan Susi Air dari kota  Bandung –pangandaran Tiap Hari
Pangandaran - Bandung Pkl. 07.20 - Pkl. 08.00 bisa check in dari Pkl. 06.00
Ø  Bandung - Pangandaran Pkl. 08.20 - Pkl. 09.00 bisa check in dari Pkl. 07.00
dengan harga tiket Rp. 445.000

Ø  Lama penerbangan    :    40 minutes
Cargo                          :    Rp 7,500/kg



Untuk mendapatkan tiket anda bisa menghubungi data di bawah / Ticketing Office/Reservation Susi Air 
Jakarta     :     +62 811 212 3921; +62 811 212 3922
Pangandaran :     +62 811 212 3925; +62 811 212 3926
ani suryani
About
Transportasi menuju pantai Pangandaran - written by ani suryani , published at 11.18, categorized as kiansantang . And has 0 komentar
0 komentar Add a comment
Bck
Cancel Reply
Copyright ©2013 Wisata Pantai Selatan by
Theme designed by Damzaky - Published by Proyek-Template
Powered by Blogger
-->