Informasi Lengkap Seputar Wisata Pantai Selatan Jawa Barat

penginepan di dekat pelabuhan ratu

by ani suryani , at 20.17 , has 0 komentar
Pelabuhan Ratu  identik dengan  legenda Nyi Roro Kidul. Menurut  mistis, katanya sang Ratu Pantai Selatan ini suka ‘mengambil’ pengunjung yang berpakaian hijau untuk dijadikan dayang-dayang atau prajurit di kerajaannya.namun jika anda berkunjung ke pelabuhan ratu anda jangan khawatir masalah penginepan,Berikit daftar penginepan yang ada di pelabuhan ratu.
1. Penginepan Desa Resort
Bagi wisatawan yang menyukai wahana pedesaan maka di pantai pelabuhan ratu terdapat sebuah penginepan yang bernuansa pedesaan. Penginepan ini berada persis di sebelah Pantai Cimaja, penginapan ini tidak berbatasan langsung dengan pantai, melainkan harus melewati jalan kecil.Pantai Cimaja adalah spot surfing.  di penginapan terdapat kolam renang, kok, lengkap dengan perosotan mungil dan bagian dangkal untuk anak. Kelebihan penginapan ini, lokasinya berada di dekat pusat keramaian, sehingga mencari makanan di luar penginapan masih mudah.
2. Karang Aji Beach Villa

Penginapannya berada di tebing ketinggian sekitar 200 meter dari permukaan laut. Pemandangannya langsung ke arah pantai, Kalau mau ke sini, saran saya datanglah saat hari siang. letaknya di atas tebing, untuk ke penginapan harus melewati jalan kecil, sempit, sepi, beralas tanah, lengkap dengan ilalang. jika dilihat dari situsnya, fasilitas yang tersedia memang lebih memanjakan pengunjung dewasa, misalnya permainan karambol dan biliar, tapi yang bawa anak kecil jangan khawatir karena di penginepan ini  disediakan juga, arenaoutbound untuk anak.
ani suryani
About
penginepan di dekat pelabuhan ratu - written by ani suryani , published at 20.17, categorized as pelabuhan ratu . And has 0 komentar
0 komentar Add a comment
Bck
Cancel Reply
Copyright ©2013 Wisata Pantai Selatan by
Theme designed by Damzaky - Published by Proyek-Template
Powered by Blogger
-->